Bawaslu Jambi Raih Informatif untuk Kelima Kalinya
|
Bawaslu Jambi Raih Informatif untuk Kelima Kalinya
Jambi, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Provinsi Jambi Ari Juniarman didampingi Plt. Kepala Sekretariat Yanita Kusuma menghadiri Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik Bawaslu Tahun 2024 pada kegiatan Rakornas Data dan Informasi Bawaslu Tahun 2024 yang berlangsung di Tangerang Banten. Dalam penganugerahan, Bawaslu Provinsi Jambi meraih predikat informatif.
Predikat informatif ini adalah merupakan predikat yang kelima kalinya diraih oleh Bawaslu Provinsi Jambi sejak tahun 2020. (*)
Sumber : Humas Bawaslu Provnsi Jambi
Penulis dan Fotografer : Deddy Himawan